Kamis, 03 September 2009

Template Chooser

Template Chooser adalah fasilitas yang disediakan website joomla bagi pengguna website tersebut untuk memilih template tanpa mengubah default website.

Cara mengelola Template Chooser adalah sebagai berikut :

  • Masuk ke halaman administrasi.
  • Masuk ke Modules.
  • Lakukan pengeditan pada Template Chooser.
  • Masukkan nama pada tittle.
  • Lakukan pengaturan letak pada position.
  • Pada published pilih yes.
  • Klik Save.
  • Klik Logout untuk melihat perubahan yang terjadi pada situs.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar